- December 23, 2024
- Posted by: Web Admin
- Category: Sertifikasi BNSP

Training Incident Commander Sertifikasi BNSP – Dalam situasi insiden darurat, kekacauan sering terjadi jika tidak ada yang memimpin dan mengarahkan tanggap darurat dengan baik. Komunikasi terganggu, tindakan tidak terkoordinasi, dan risiko semakin meningkat. Pelatihan Incident Commander BNSP hadir sebagai solusi untuk membekali peserta dengan kemampuan merancang sistem tanggap darurat, mengelola tindakan secara terstruktur, dan memastikan komunikasi K3 yang efektif. Dengan pelatihan ini, peserta akan siap memimpin tanggap darurat secara profesional dan terorganisir, Berdasarkan nomor regulasi SKKNI Ahli K3 Umum No 38 Tahun 2019.
Tujuan Training Incident Commander Sertifikasi BNSP
Pelatihan ini bertujuan untuk membekali peserta dengan kemampuan merancang sistem tanggap darurat yang efektif, mengelola komunikasi K3 secara optimal, dan mengoordinasikan tindakan tanggap darurat di lokasi kejadian. Peserta diharapkan mampu mengambil keputusan strategis, memimpin tim dengan efisien, serta memastikan keselamatan seluruh pihak terlibat dalam situasi darurat guna meminimalkan risiko dan dampak yang terjadi.
Sasaran Training Incident Commander Sertifikasi BNSP
- Mampu Merancang Sistem Tanggap Darurat
- Mampu Melakukan Komunikasi K3
- Mampu Mengelola Tindakan Tanggap Darurat
Materi Training Incident Commander Sertifikasi BNSP
- Merancang Sistem Tanggap Darurat
- Melakukan Komunikasi K3
- Mengelola Tindakan Tanggap Darurat
Metode Pembelajaran
- Pemaparan materi
- Tanya jawab
- Diskusi
- Praktik
- Ujian Tertulis dan Interview
Durasi Training Incident Commander Sertifikasi BNSP
- 2 Hari = 20 JP (1 JP = 45 menit) (estimasi 1 hari 4 topik)
Kualifikasi Trainer
- Memiliki pengalaman diatas 10 tahun di bidang K3 sesuai dengan materi yang akan dibawakan
- Trainer Phitagoras yang sudah melalui proses seleksi
Persyaratan Peserta
- Pas photo 3×4 sebanyak 2 lembar
- Photo copy Ijazah terakhir
- Photo copy Sertifikat kursus terkait K3
- Photo copy KTP / Paspor / Kitas
- CV atau Surat Keterangan Pengalaman kerja
- Surat Rekomendasi dari Pimpinan / Atasan Langsung / Rekanan Kerja (bila ada)
Jadwal Training Online
- Please Contact Us
*(Training Online dilaksanakan pada Aplikasi Conference (Zoom) bisa diakses via Mobile ataupun Laptop/PC, info lebih lanjut hubungi kami)
Jadwal Training Offline
Jakarta
- Offline, 22 – 24 Januari 2025 (Jakarta)
- Offline, 10 – 12 Maret 2025 (Jakarta)
- Offline, 14 – 16 Mei 2025 (Jakarta)
- Offline, 14 – 16 Juli 2025 (Jakarta)
- Offline, 15 – 17 September 2025 (Jakarta)
- Offline, 04 – 06 November 2025 (Jakarta)
Investasi Training
Rp. 6,999,000,Rp. 6,499,000,- (Spesial Diskon)- FASILITAS TRANING OFFLINE:
- Sertifikat BNSP
- Sertifikat Phitagoras
- Training Kit
- Hotel (Lunch, Coffee Break)
- Materi Pelatihan
OUR LOYAL CUSTOMER
MENGAPA MEMILIH PHITAGORAS?
Phitagoras Training & Consulting adalah perusahaan konsultan manajemen dan penyedia pelatihan di bidang QHSE (Quality, Health, Safety & Environment) yang telah berpengalaman lebih dari 20 tahun sejak berdiri pada tahun 2003. Phitagoras dipercaya sebagai PJK3 resmi oleh KEMNAKER RI dan juga memiliki lisensi resmi sebagai NEBOSH Silver Learning Partner (UK), menjadikan Phitagoras sebagai lembaga training internasional terkemuka di bidang Health, Safety & Environment di Asia Tenggara.
Phitagoras menyediakan layanan pelatihan dan konsultasi yang mencakup Safety, Environment, Quality, Productivity, ISO Series, serta pengembangan SDM melalui HR dan soft skills. Kami juga menyelenggarakan berbagai program sertifikasi, mulai dari sertifikasi KEMNAKER RI, sertifikasi BNSP melalui LSP resmi, sertifikasi internasional, hingga training non-sertifikasi yang dirancang sesuai kebutuhan industri.
Untuk mendukung kualitas dan pengakuan global, Phitagoras telah memperoleh sertifikasi, yaitu ISO 29993:2017 dari Sucofindo, ISO 9001:2015 dan ISO 45001:2018 dari Bureau Veritas, Approved Learning Partner NEBOSH UK. Phitagoras juga resmi mendapatkan pengakuan sebagai Great Place to Work sejak 2025, yang semakin menegaskan komitmen kami dalam menciptakan lingkungan kerja yang berkualitas untuk mendukung daya saing global.