- June 26, 2025
- Posted by: Webmaster
- Category: News

Online Training Operasional Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (OPLB3) Sertifikasi BNSP 18-20 Juni 2025
Phitagoras Training & Consulting berhasil menggelar Online Training Operasional Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (OPLB3) Sertifikasi BNSP pada 28-30 April 2025. Kegiatan pelatihan ini menjadi wujud komitmen nyata perusahaan dalam memperkuat aspek keselamatan kerja serta meningkatkan kesiapsiagaan terhadap potensi bahaya kebakaran di tempat kerja.
Baca Juga : Training OPLB3 ( Operasional Pengelolaan Limbah B3) Sertifikasi BNSP

Mengapa Pelatihan OPLB3 Penting?
Training OPLB3 Sertifikasi BNSP sangat penting untuk industri yang menghasilkan limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3). Pengelolaan limbah yang tidak tepat dapat membahayakan lingkungan dan kesehatan manusia. Oleh karena itu, pelatihan ini bertujuan membekali peserta dengan kompetensi yang sesuai regulasi dan standar nasional.
Selain itu, sertifikasi dari BNSP memberikan pengakuan resmi terhadap keahlian peserta. Ini menjadi nilai tambah dalam dunia kerja dan mendukung kepatuhan perusahaan terhadap aturan pemerintah.
Tujuan Training OPLB3 Sertifikasi BNSP
Tujuan pelatihan Operasional Pengelolaan Limbah B3 (OPLB3) sertifikasi BNSP adalah untuk meningkatkan kompetensi peserta dalam pengelolaan, penyimpanan, dan pengolahan limbah berbahaya dan beracun. Peserta diharapkan mampu menerapkan praktik terbaik sesuai regulasi, memastikan keselamatan, serta meminimalkan dampak lingkungan dari limbah B3.
Sasaran Training OPLB3 Sertifikasi BNSP
- Mengetahui dan memahami cara untuk meminimasi Limbah B3
- Mengetahui cara yang tepat dalam penyimpanan Limbah B3
- Memahami dan dapat memantau proses pengelolaan Limbah B3
- Dapat menyusun laporan kegiatan dalam proses pengelolaan Limbah B3
- Mengetahui cara yang tepat dalam pengemasan Limbah B3
- Memahami implementasi K3 yang tepat dalam pengelolaan Limbah B3
Materi Training OPLB3 Sertifikasi BNSP
- Metode dan teknologi dalam meminimasi Limbah B3
- Proses dan Teknologi Penyimpanan Limbah B3
- Prosedur dan aplikasi pemantauan yang efektif dalam pengelolaan Limbah B3
- Prosedur dan teknik penyusunan laporan pengelolaan Limbah B3
- Teknik pengemasan Limbah B3
- Implementasi K3 dalam proses pengelolaan Limbah B3
- Melaksanakan Pengolahan Limbah B3
- Melakukan Pemanfaatan Limbah B3
- Melaksanakan Perawatan Peralatan Pengolahan Limbah B3
- Melaksanakan Perawatan Peralatan Penimbunan Limbah B3
- Mengidentifikasi Sistem Tanggap Darurat dalam Pengelolaan Limbah B3
- Melakukan Tindakan K3 Terhadap Bahaya dalam Pengelolaan Limbah B3

Komitmen Phitagoras
Sebagai lembaga pelatihan dan konsultasi profesional, Phitagoras Training & Consulting terus berkomitmen untuk mendukung dunia industri dalam meningkatkan kompetensi tenaga kerja, tidak hanya dalam aspek Keselamatan & Kesehatan Kerja (K3) tetapi juga dalam hal manajemen dan pengembangan profesionalitas kerja lainnya.
Dengan pengalaman dari Tahun 2003, Phitagoras Training & Consulting senantiasa menghadirkan pelatihan berkualitas tinggi dengan materi up-to-date, metode interaktif, dan pendekatan berbasis kebutuhan klien.
Daftar Pelatihan & Konsultasi Bersama Phitagoras Sekarang!!
Lihat Jadwal Pelatihan
Hubungi Kami
✉ info@phitagoras.co.id
🌐 phitagoras.co.id